Langkahmu mungkin tertatih Namun hatimu berlari lebih cepat dari mimpi Orang berkata kau berbeda Tapi bukankah pelangi pun indah karena warnannya tak sama?